Laksanakan Pembimbingan, Pembimbing Kemasyarakatan Bapas Bapas NK Ingatkan Kembali Kewajiban Bagi Klien Pemasyarakatan

    Laksanakan Pembimbingan, Pembimbing Kemasyarakatan Bapas Bapas NK Ingatkan Kembali Kewajiban Bagi Klien Pemasyarakatan
    Laksanakan Pembimbingan, Pembimbing Kemasyarakatan Bapas Bapas NK Ingatkan Kembali Kewajiban Bagi Klien Pemasyarakatan

    Cilacap – Petugas Pelayanan Baladewa Bapas Nusakambangan melaksanakan penerimaan klien wajib lapor. Baladewa sendiri merupakan akronim dari Bapas Melayani di Dermaga Wijayapura. Baladewa merupakan salah satu program unggulan dari Bapas Nusakambangan untuk mempermudah klien pemasyarakatan yang akan melaksanakan lapor diri dan registrasi ke Bapas Nusakambangan yang kantornya berada di Pulau Nusakambangan, Jum'at (06/10/2023).

    Klien yang telah mendapatkan hak integrasi memiliki kewajiban untuk lapor diri setiap bulannya sesuai dengan ketentuan yang ada. WBP yang mendapatkan hak integrasi dengan penjamin yang berada di wilayah Cilacap beralih statusnya menjadi klien dari Bapas Kelas II Nusakambangan. Klien yang melaksanakan lapor diri kali ini (06/10) merupakan klien program PB yang mendapatkan hak integrasinya ketika berada di Lapas Cilacap. Klien merasa sangat bersyukur dapat memperoleh program PB sehingga dapat berkumpul kembali dengan keluarga.

    Kegiatan wajib lapor oleh klien pemasyarakatan dilaksanakan secara berkala minimal satu bulan sekali kepada petugas Pembimbing Kemasyarakatan (PK) di Balai Pemasyarakatan Nusakambangan. Kegiatan ini menjadi sarana pertemuan bagi Klien dan PK untuk saling bertukar informasi. “Harap selalu patuhi peraturan yang berlaku serta jangan melakukan pelanggaran hukum kembali. Jangan lupa untuk selalu berkomunikasi dengan pembimbing kemasyarakatan dan apabila ada kendala jangan sungkan untuk bertanya kepada pembimbing kemasyarakatan serta upayakan untuk selalu melakukan kegiatan wajib lapor setiap bulannya” pesannya. 

    Adanya bimbingan dan pengawasan yang diberikan oleh Pembimbing Kemasyarakatan diharapkan dapat menurunkan potensi pengulangan tindak pidana dan dapat menjadi motivasi dari klien pemasyarakatan.

    Rifki Maulana

    Rifki Maulana

    Artikel Sebelumnya

    Laksanakan Litmas, PK Bapas NK Kunjungi...

    Artikel Berikutnya

    Penuhi Hak WBP Lapas High Risk, Pembimbing...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kunjungan Konsuler Kedutaan Besar Inggris ke Lapas Permisan Nusakambangan
    4 WBP Lapas Permisan Dikunjungi Kekonsuleran Kedubes Inggris
    Irjen TNI Pimpin Penandatanganan Kontrak Pengadaan Barang dan Jasa Secara Kolektif UO Mabes TNI TA 2025
    Babinsa Pos Ramil 1714-07/ Fawi Mengajak Warga Jaga Kondusifitas
    Secara Virtual Kepala UPT Se-Nusakambangan Ikuti Upacara Pelantikan Pimpinan Tinggi Madya Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan
    Lapas Karanganyar Hadiri Pengarahan Strategis Virtual Bersama Direktur Jenderal Pemasyarakatan
    PIPAS Nusakambangan - Cilacap HUT - 21 lakukan Ziarah dan Tabur Bunga
    Terbaik! Sertifikasi Halal Dapur LaCila Jamin Penyajian Makan Higienis Berkualitas
    Pelepasan Dua Pegawai terbaik Lapas Karanganyar yang Lolos Seleksi POLTEKIP, Siap Menempuh Tugas Belajar menjadi Calon Taruna di Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (POLTEKIP)
    Secara Virtual Kepala UPT Se-Nusakambangan Ikuti Upacara Pelantikan Pimpinan Tinggi Madya Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan
    Lapas Karanganyar Hadiri Pengarahan Strategis Virtual Bersama Direktur Jenderal Pemasyarakatan
    Kolaborasi Lapas Karanganyar dan Bapas Nusakambangan untuk Litmas Awal dan Lanjutan Demi Pembinaan Optimal
    Kerjasama Lintas Sektoral, Lapas Besi Kolaborasi dengan Densus 88 Berikan Pembinaan Pada Napiter
    Optimalisasi Pembinaan Pemasyarakatan Melalui Litmas Awal dan Lanjutan Hasil Kerjasama Lapas Karanganyar dan Bapas Nusakambangan
    Komandan Regu Pengamanan LP Pasir Putih Cek Perlengkapan Sarana Inventaris
    Kantor Imigrasi Cilacap Terima Kunjungan Biro SDM Sekjen Kemenkumham Dalam Rangka Monev Pembinaan Kepegawaian
    Peran Penting Penjaga Pintu Utama Lapas Kembangkuning
    Datangi Lapas Permisan, Pembimbing Kemasyarakatan Laksanakan Litmas Perubahan Pidana bagi Narapidana
    Langkah Preventif: Upaya Kemenkumham Jateng dan BPK dalam Mencegah Gangguan Kamtib di Ujung Barat Pulau Nusakambangan

    Ikuti Kami